Pada Tahun 2011 telah dilaksanakan pemeriksaan dengan tujuan tertentu dengan rincian Laporan Hasil Pemeriksaan sebagai berikut:
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Laporan Keuangan Konsolidasi Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas Batam (Dahulu Otorita Pengembangan Daerah Industri Pulau Batam) Tahun Anggaran 2010 No. 137a/S/XVIII.TJP/09/2011 tanggal 19 September 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pendapatan, Biaya, dan Investasi pada PT Pembangunan Kepri Tahun 2010 dan 2011 (s.d. Triwulan III) di Tanjungpinang No. 212a/S/XVIII.TJP/12/2011 tanggal 30 Desember 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Belanja Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2010 pada Komisi Pemilihan Umum Daerah dan Panitia Pengawas Pemilihan Umum Provinsi Kepulauan Riau di Tanjungpinang No. 165/S/XVIII.TJP/10/2011 tanggal 24 Oktober 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Belanja Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2011 pada Komisi Pemilihan Umum Daerah dan Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Natuna di Ranai No. 162/S/XVIII.TJP/10/2011 tanggal 24 Oktober 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Belanja Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2011 pada Komisi Pemilihan Umum Daerah dan Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Karimun di Tanjung Balai Karimun No. 168/S/XVIII.TJP/10/2011 tanggal 24 Oktober 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Belanja Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2011 pada Komisi Pemilihan Umum Daerah dan Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kota Batam di Batam No. 171/S/XVIII.TJP/10/2011 tanggal 24 Oktober 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pendapatan pada Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan dan Pelabuhan Bebas Batam Tahun 2011 (s.d. 30 November) di Batam No. 207a/S/XVIII.TJP/12/2011 tanggal 30 Desember 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pendapatan Asli Daerah pada Pemerintah Kota Batam Tahun Anggaran 2010 dan 2011 (s.d. Triwulan III) di Batam No. 206a/S/XVIII.TJP/12/2011 tanggal 30 Desember 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Pendapatan, Biaya, dan Investasi pada PD Bank Perkreditan Rakyat Bintan Tahun 2010 dan 2011 (s.d. Triwulan III) di Bintan No. 211a/S/XVIII.TJP/12/2011 tanggal 30 Desember 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten Karimun Tahun Anggaran 2010 dan 2011 (s.d. Triwulan III) di Tanjung Balai Karimun No. 210a/S/XVIII.TJP/12/2011 tanggal 30 Desember 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI atas Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten Bintan Tahun Anggaran 2010 dan 2011 (s.d. Triwulan III) di Tanjung Uban No. 209a/S/XVIII.TJP/12/2011 tanggal 30 Desember 2011;
- Laporan Hasil Pemeriksaan atas Belanja Modal Tahun Anggaran 2010 dan 2011 pada Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas di Tarempa No. 213a/S/XVIII.TJP/12/2011 tanggal 30 Desember 2011.
Untuk memperoleh data Laporan Hasil Pemeriksaan selengkapnya, silahkan mengajukan permintaan informasi publik kepada BPK Perwakilan Provinsi Kepulauan Riau, atau untuk keterangan lebih lanjut dapat menghubungi:
Pusat Informasi dan Komunikasi (PIK)
Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Kepulauan Riau
Jalan Raja Isa, Batam Center, Batam 29461
Provinsi Kepulauan Riau
Telepon : (0778) 468575 – Ekst: 106/309
Fax : (0778) 468580
Email : humastu.kepri@bpk.go.id atau bpkkepri2017@gmail.com